Arture Indonesia
Rafting Pangalengan, Outbound, & Outdoor ActivityArture Indonesia Rafting menyediakan berbagai paket outbound, petualangan, & rafting Pangalengan
Outbound & Rafting Pangalengan
ARTURE (Area Education Adventure) Indonesia merupakan Perusahaan yang bergerak dibidang Event Organizer, Trainning, & Outdoor Activity yang berdiri pada tahun 2017, berawal dari hobi dan kesenangan akan mengelola sebuah acara serta berpetualangan di alam bebas yang selanjutnya berkembang membentuk sebuah perusahaan yang membuat program-program yang dikemas secara apik untuk masyarakat luas baik kalangan perusahaan swasta, instansi pemerintah, lembaga swadaya masyarakat, lembaga pendidikan, ataupun keluarga.
Dalam rancangan kegiatan kami selalu mengikuti keinginan dan kebutuhan dari client. Selama ini kami telah berpengalaman menjadi event organizer dalam merancang dan mengelola sebuah acara baik untuk acara formal maupun non formal. Selain itu kami juga dapat membantu untuk menjadi fasilitator bagi perusahaan-perusahaan atau instansi yang mempunyai keinginan untuk melatih karyawannya dalam hal motivasi, leadership, service excellent, team building, peningkatan etos kerja dan yang lainnya. Untuk mengatasi kejenuhan dalam rutinitas sehari-hari perusahaan kami juga berpengalaman dalam memfasilitasi kegiatan-kegiatan diluar ruangan seperti rafting Pangalengan, paintball, flyfox, camping fun, fun game, offroad route dsb.

Rafting Pangalengan
Harga mulai Rp 125.000
Pengarungan bagian alur sungai yang berjeram/ riam, dengan menggunakan wahana perahu karet. Berlokasi di Situ Cileunca, Pangalengan, Bandung

Paintball
Harga mulai Rp 75.000
Permainan perang-perangan dengan memakai peluru berisi cat, dan perlengkapan perang layaknya ketika kita akan memasuki sebuah pertempuran.

Flying fox
Harga mulai Rp 20.000
Meluncur dari sebuah pohon dengan menggunakan Sling Baja. Permainan ini melatih keberanian dan ketegasan dalam mengambil keputusan.

Offroad Pangalengan
Harga mulai Rp 200.000
Olahraga otomotive yang menggunakan mobil penggerak 4 roda. Jenis mobil yang digunakan yakni mobil jip atau jenis SUV (Sport Utility Vehicles).

Camping ground
Harga mulai Rp 275.000
Kegiatan yang dilakukan di alam terbuka dengan menggunakan tenda sebagai tempat untuk bermalam dan memberi kesan menyatu dengan Alam.

Team building
Harga mulai Rp 150.000
Aktifitas kelompok yang memiliki interaksi tinggi untuk meningkatkan produktifitas tim dalam menuntaskan serangkaian tugas yang diberikan.
Mengapa Arture?
ARTURE Memiliki misi “PERFECT”
Memberikan pelayanan jasa terbaik dengan orang-orang yang “Professional” di bidangnya.
“Ethical” selalu menjungjung kebudayaan setempat dimanapun kegiatannya.
“Reasonable” selalu membuat acara-acara yang masuk akal.
“Familiar” selalu menalin keakraban serta hubungan yang baik dengan siapapun.
“Educated” membuat program-proram yang bukan hanya menyenangkan tetapi memiliki unsur pendidikan
“Comfortable” Memberikan keamanan dan kenyamanan dalam setiap kegiatan
“Tailored” selalu menyesuaikan dengan keinginan dan kebutuhan client.
Our Clients

Menuju Lokasi
Rafting Pangalengan (Arture Indonesia)
Punya pertanyaan lebih lanjut?